Kembali lagi di Zona TKJ, kali ini saya akan membahas mengenai tips mengubah background menjadi transparan menggunakan Microsoft Power Point 2010, tips ini juga work untuk Power Point 2007, 2016 dan versi yang lainnya.
Seperti yang kita tahu bahwa aplikasi ini berfungsi sebagai aplikasi yang memungkinkan kita untuk membuat sebuah presentasi yang menarik dengan gambar dan tulisan yang bisa diedit sedemikan rupa. Dengan power point kita bisa berkreasi dengan melakukan beberapa perubahan dengan memanfaatkan fitur-fitur di dalamnya.
Langsung saja, langkah pertama adalah siapkan gambar untuk background.
Klik kanan pada background putih > format background > Picture or texture fill > File
Lalu pilih gambar yang ingin anda jadingan background
Setelah itu dibagian bawah pilih Transparency, atur sesuai keingingan kalian.
Mudah kan ? pada tutorial ini saya mengaplikasikan teknik yang sangat sederhana, untuk editing yang lebih begus, anda bisa mengkreasikan sendiri sesuai keinginan kalian
Trims untuk infonya ...
ReplyDeleteDitunggu kunjungan baliknya ya ke web saya : Toko Laptop Online atau Tips Komputer